Indramayu, Mandanews – Politeknik Negeri Indramayu (Polindra) kembali menunjukkan komitmennya dalam menjembatani dunia akademik dan industri melalui penyelenggaraan Seminar Industri bertajuk “Membangun Keterampilan Tenaga Kerja dan Penerapan Sistem Instrumen dalam Industri 5.0”. Kegiatan yang diinisiasi oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Rekayasa ...

Indramayu, Mandanews.id – Politeknik Negeri Indramayu (Polindra) membuka lebar pintu bagi calon mahasiswa baru dari seluruh Indonesia untuk bergabung melalui Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2025. Tercatat, sembilan program studi (prodi) siap menampung ratusan mahasiswa baru dengan total daya tampung ...

Indramayu, MandaNews.id – Civitas akademika Politeknik Negeri Indramayu (Polindra) menggelar kegiatan Halal Bihalal pada Kamis, 10 April 2025. Acara berlangsung khidmat di lantai 7 Gedung Student Center Polindra. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Direktur Polindra Ir. Rofan Aziz, S.T., M.T., IPM, ...

Dosen dan mahasiswa Universitas Bakrie justru mengubah minyak jelantah menjadi produk bernilai ekonomis. (foto/mandanews.id/red) Jakarta, Mandanews.id – Minyak jelantah kerap dianggap limbah yang tidak berguna dan mencemari lingkungan jika dibuang sembarangan. Namun, melalui program Pengabdian kepada Masyarakat (PkM), dosen dan ...

Indramayu, Mandanews.id – Dalam rangka memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW, Politeknik Negeri Indramayu (Polindra) menggelar acara penuh makna pada Jumat, 24 Januari 2025, di Auditorium Student Center lantai 7. Acara ini dihadiri oleh civitas akademika, mitra kerja outsourcing, para ...

Forum Mahasiswa Bidik MisibPoliteknik Negeri Indramayu (Polindra) aktif menggelar kegiatan sosialisasi. (foto/mandanews.id/dok.red) Indramayu, Mandanews.id – Forum Mahasiswa Bidik Misi (Formadiksi) Politeknik Negeri Indramayu (Polindra) aktif menggelar kegiatan sosialisasi ke berbagai sekolah SMA/SMK di Kabupaten Indramayu. Sosialisasi ini dilakukan oleh mahasiswa ...

Indramayu, Mandanews.id – Politeknik Negeri Indramayu (Polindra) resmi menandatangani program INTENSE (Industrial Talents Education Special) yang digagas oleh Kementerian Pendidikan Taiwan. Penandatanganan ini berlangsung di Ruang Auditorium Perpustakaan Politeknik Negeri Jakarta pada Rabu, 15 Januari 2025. Wakil Direktur Polindra, Nurohmat, ...

Pengabdian kepada Masyarakat (PkM), Universitas Bakrie menggelar pelatihan UMKM. (foto/mandanews.id/red) Jakarta, Mandanews.id – Universitas Bakrie kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung tujuan pembangunan berkelanjutan (SDGs), khususnya SDG 8 yang berfokus pada pekerjaan layak dan pertumbuhan ekonomi. Melalui program Pengabdian kepada Masyarakat ...

Indramayu, Mandanews.id – Politeknik Negeri Indramayu (Polindra) resmi menjalin kerja sama dengan Migrant Care Indonesia melalui penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) dan Perjanjian Kerja Sama. Acara berlangsung pada Kamis, 16 Januari 2025, di Auditorium Student Center lantai 3 Polindra. Kegiatan ini ...

Koordinator Program Magang Industri (PMI), Evi Supriyatun, S.Kep., Ns., M.Kep. (foto/mandanews.id/dok) Indramayu, Mandanews.id – Politeknik Negeri Indramayu (Polindra) mengadakan kegiatan pembekalan Program Magang Industri (PMI) semester genap Tahun Akademik 2024/2025. Acara ini berlangsung di Auditorium Student Center Polindra selama tiga ...