Cerita Nelayan Indramayu Rela Tinggalkan Keluarga selama 6 bulan Demi Cari Nafkah di Laut, Kamis (02/05/2024). (foto/mandanews.id/riyan) Indramayu, Mandanews.id – Di pelabuhan perikanan Desa Karangsong, Indramayu, Jawa Barat, sinar mentari pagi menyapa para nelayan yang bersiap berlayar. Salah satunya, Yoga, ...
Pakar Hukum Desak Polisi Usut Tuntas Penyebab Tewasnya Empat Teknisi di Septic Tank CSB Mall Cirebon
Cirebon, Mandanews.id – Dosen Pasca Sarjana Ilmu Hukum Universitas 17 Agustus 1945 (UTA’45) Jakarta, Cecep Suhardiman, menekankan pentingnya penyelidikan menyeluruh oleh pihak kepolisian terhadap insiden yang terjadi pada Selasa, 9 April 2024 itu. Cecep mendesak pihak kepolisian mengusut tuntas penyebab ...
Adat Mapag Sri dan Bakti Sosial Santunan Anak Yatim dan piatu. (foto/mandanews.id/dok.) Indramayu, Mandanews.id – Pemerintah Desa Sleman Kecamatan Sliyeg, Kabupaten Indramayu menggelar acara adat Mapag Sri yang diselenggarakan dengan penuh suka cita dalam menyambut musim panen. ...
Kegiatan bakti sosial donor darah. (foto/mandanews.id/dok.) Indramayu, Mandanews.id – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Refinery Unit VI Balongan kembali mengadakan kegiatan bakti donor darah bersama Palang Merah Indramayu (PMI) pada Selasa (30/4/2024). ...
Cirebon, Mandanews.id – Kasus tragis tewasnya empat teknisi di dalam septik tank Cirebon Super Blok (CSB) Mall pada Selasa 9 April 2024 lalu telah mengguncang Kota Cirebon. Pertanyaan mengenai standar Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) di CSB menjadi sorotan, memunculkan ...
Doa bersama di Kantor Desa Tambi Lor dengan penuh khidmat. (foto/mandanews.id/dwi) Indramayu, Mandanews.id – Pemerintah Desa Tambi Lor, Kecamatan Sliyeg, Kabupaten Indramayu, menggelar acara adat Mapag Sri atau adat menyambut panen raya padi, Rabu (01/05/2024). ...
Melestarikan adat budaya Mapag Sri sebagai wujud syukur kepada Sang Pencipta. (foto/mandanews.id/dwi) Indramayu, Mandanews.id – Pemerintah Desa Legok, Kecamatan Lohbener, Kabupaten Indramayu, kembali menggelar kegiatan melestarikan adat budaya Mapag Sri sebagai wujud syukur kepada Sang Pencipta, Rabu (01/05/2024). ...
Petugas kepolisian berhasil menangkap pelaku yang ternyata berinisial E (39), warga Kecamatan Bangodua. (foto/mandanews.id/zidan) Indramayu, Mandanews.id – Seorang perampok bersenjata tajam melakukan aksi keji di sebuah minimarket di Desa Cantigi Kulon, Kecamatan Cantigi, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, pada pagi Selasa ...
Dinyatakan Hilang 22 Tahun di Suriah, Masiroh (tengah) TKW asal Indramayu kembali ke kampung halaman. (foto/mandanews.id/istimewa) Indramayu, Mandanews.id – Seorang Tenaga Kerja Wanita (TKW) asal Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, yang sebelumnya dinyatakan hilang selama 22 tahun di negara Suriah, akhirnya ...
Pringsewu, Mandanews.id – Setelah 50 tahun berdiri, kantor Pekon Rejosari akhirnya direnovasi pada selasa (30/4/2024). Selain Kepala Pekon, Kegiatan ini juga dihadiri oleh Ketua BHP, Ketua LPM, Babinkamtibnas, tokoh agama Islam maupun non Muslim, tokoh adat, dan masyarakat. ...