JAKARTA, Mandanews.id – PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bersama Self-Regulatory Organization (SRO) dan didukung Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan menyelenggarakan Capital Market Summit & Expo (CMSE) 2024 pada Kamis, 7 November hingga Sabtu, 9 November 2024. Mengusung tema #AkuInvestorSaham, acara ...
Cirebon, Mandanews.id – Pemerintah Kabupaten Cirebon tengah bersiap membentuk Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Pangan sebagai langkah strategis untuk memperkuat ketahanan pangan, mengendalikan inflasi pangan, dan meningkatkan perekonomian daerah. Rencana tersebut dibahas dalam rapat persiapan di Hotel Sutan Raja Cirebon, ...
Cirebon, Mandanews.id — Pemerintah Kabupaten Cirebon bekerja sama dengan Forum Komunikasi Difabel Cirebon (FKDC) untuk mendukung pengembangan desa ramah disabilitas di wilayah tersebut. Saat ini, inisiatif tersebut diterapkan di tiga kecamatan, yaitu Lemahabang, Greged, dan Astanajapura. Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, ...
Cirebon, Mandanews.id – Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya menghadiri rapat pimpinan (rapim) di Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Cirebon, Selasa 5 November 2024. Rapim tersebut membahas tentang sinkronisasi program kerja Pemkab Cirebon dengan Asta Cita Presiden Prabowo Subianto dan berbagai ...
Cirebon, Mandanews.id — Pemerintah Kabupaten Cirebon kembali memperoleh penghargaan pada tahun 2024. Kali ini, Pemkab Cirebon meraih Penghargaan Satu Data Jabar Awards (SDJA) 2024 Kategori Peningkatan Tata Kelola Data Geospasial Terbaik di Provinsi Jawa Barat. Penghargaan tersebut diterima dalam acara ...
Cirebon, Mandanews.id – Kekecewaan mendalam diungkapkan oleh M. Rivan Ramadhani, salah satu orang tua murid SDN Pulasaren, Kota Cirebon. Ia menyayangkan tindakan tim sukses dari salah satu pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Cirebon yang diduga melakukan kampanye ...
Cirebon, Mandanews.id – Pemerintah Kabupaten Cirebon bersama Polresta Cirebon memberikan Makanan Bergizi Gratis (MBG) kepada para siswa SDN 3 Cipanas yang berlokasi di Kampung Pagar Gunung, Desa Cipanas, Kecamatan Dukupuntang, Kabupaten Cirebon, Rabu (23/10/2024). Sekadar diketahui, Kampung Pagar Gunung merupakan ...
Jakarta, Mandanews.id – Pj Wali Kota Cirebon, Drs H Agus Mulyadi MSi menghadiri acara peluncuran buku Teladan Bijak Kelola Susut dan Sisa Pangan yang diselenggarakan di Jakarta, Selasa (22/10/2024). Acara ini juga menjadi momen apresiasi bagi pemerintah daerah yang memiliki ...
Cirebon, Mandanews.id – Penjabat (Pj) Bupati Cirebon, Wahyu Mijaya mengapresiasi program Bakti Siliwangi Manunggal Satata Sariksa (BSMSS) yang digagas Komando Distrik Militer (Kodim) 0620/Kabupaten Cirebon di Desa Jatipancur, Kecamatan Greged. Kodim 0620/Kabupaten Cirebon menggelontorkan program pengecoran jalan di Desa Jatipancur ...
Cirebon, Mandanews.id – PT KAI Daerah Operasi 3 Cirebon melaksanakan program “Millenials KAI Goes to School” ke SMAN 5 Kota Cirebon, Kamis (17/10/2024). Manager Humas KAI Daop 3 Cirebon, Rokhmad Makin Zainul mengatakan, kegiatan ini dirancang untuk meningkatkan kesadaran akan ...